Gadget yang satu ini sangat menarik, sayangnya masih konsep, dijuluki "Infinite Book". Gadget reader ini berbentuk layaknya koran, yang dapat dilipat dan disimpan didalam tas, menarik sekali !



Di design oleh Ewald Neuhofer, Infinite book ini lebih kearah brosur atau koran daripada sebuah buku digital layaknya gadget-gadget lain. Gadget ini mempunyai fitur touchscreen, scrolling dengan 1 tangan, dan juga dapat membalikkan ke halaman selanjutnya layaknya membaca koran.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar